Media Center Kodim 0411/LT
Danramil 411 - 03/TB Kapten Inf Gunawan, Kamis (12/12) memberikan Jam Danramil di Aula Data Makoramil dengan beberapa penekanan diantaranya :
1. Jaga dan rawat kebersihan pangkalan dan Kantor Koramil.
2. Jaga keharmonisan dalam rumah tangga dan sesama rekan Koramil.
3. Membantu tukang untuk percepatan pembangunan Mushola.
4. Dalam pengganaan/update status di Medsos baik anggota maupun istri harus lebih santun, pertimbangkan dan fikirkan dulu baik dan buruknya serta manfaatnya.
5. Agar selalu menjaga Sinergitas antara TNI, Polri, Intansi Pemda, Toga dan Tomas serta masyrakat.
6. Jaga nama baik Satuan dimanapun berada dengan berpedoman Sapta Marga, Sumpah Prajurit dan 8 Wajib TNI.
7. Hindari Narkoba dan barang sejenisnya yang pasti akan merugikan baik pribadi, keluarga dan Satuan.
8. Selalu monitor kegiatan Satuan Atas karena dalam waktu dekat ada peringatan Hari Juang Kartika /TNI AD, Tahun Baru, Pilkada dan Program TMMD Ta. 2020.
9. Rencana TMMD TA. 2020 di Koramil 411 - 03/TB, agar seluruh anggota menyiapkan diri serta mendukung penuh supaya sukses TMMD Ta. 2020 dan terutama Babinsa yang akan berketempatan Sasaran TMMD agar dari sekarang mulai melaksanakan pendekatan dengan Kepala Kampung dan warganya.
3. Batuud agar mengkoordinir dan mengkoordinasikan berkaitan program kerja baik dengan Satuan Atas maupun dengan Instansi Pemda
No comments:
Post a Comment